Cuaca yang Ekstrim Hujan Deras dan Angin Kencang, Pohon Besar Tumbang Halangi Jalan
-

INDRAMAYU, anmnews.id -
"Cuaca yang ekstrim hujan deras dan angin kencang yang
terjadi di wilayah Kecamatan Lelea dan Kecamatan Cikedung, Kabupatenb
Indramayu, Jawa Barat, mengakibatkan pohon besar tumbang di perbatasan
Kecamatan Cikedung dan Kecamatan Lelea. Kejadian tersebut mengakibatkan akses
jalan tertutup dan satu buah unit kendaraan dan truk rusak tertimpa pohon.
"Pantauan anmnews di lapangan pohon tumbang telah di tangani Forkopincam Kecamatan Cikedung, Forkopincam Kecamatan Lelea, Pemdes Jatisura, Pemdes Tugu, Dinas pengairan, dan Masyarakat secara gotong royong untuk mengevakuasi pohon besar yang tumbang menghalangi jalan.
Baca Lainnya :
- PTM GS Kuningan Adakan Pertandingan Persahabatan Dengan PTM Bondan Indramayu0
- Prapanca Peduli Kesehatan Usir DBD dengan lakukan Foging0
- Keberadaan PT. Tiga Bintang Firdaus, denyut nadi dan napas segar bagi warga Sekitar0
- Tekan Kejadian Laka Lantas Libur Panjang, Satlantas Polres Majalengka Lakukan Ramp Chek Bus0
- Alumni SMA Negeri 1 Rajagaluh Dukung Adakan Sekretariat IKASMANRA0
"Atas kejadian tersebut salah satu warga Wawan
mengingatkan kepada masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap berbagai
kejadian yang berpotensi terjadi pada musim hujan disertai angin kencang yang
dapat menyebabkan pohon tumbang,"
katanya.
"Di tempat terpisah, Solihin 55 Tahun Supir Dantruk
asal tuban menuturkan, sakira ranting patah menimpa mobil saya, taunya pohon
besar perlahan lahan menimpa kabin atas, kalau tidak ada kabin atas mungkin
saya bersama kenek sudah penye, Alhamdulilah saya bersama kenek selamat,
"Fungkasnya.
(Perstya helpyatna).
Video Terkait:
