Nina Agustina Hadiri Syukuran Pembangunan Jalan Beton Kelompok Tani Sapi Kandang Bolang
-

INDRAMAYU, anmnews.id-
Nina Agustina hadiri Syukuran pembangunan jalan beton
kelompok tani peternakan sapi kandang bolang, desa Jatisura, Kecamatan
Cikedung, Kabupaten Indramayu, yang memperoleh bantuan betonisasi jalan, untuk
memudahkan akses angkut hasil maupun sarana kegiatan produksi.
Pembangunan jalan sentra peternakan sapi kandang bolang desa
Jatisura itu dari Pemerintah Daerah yang diberikan kepada peternak sapi kandang
bolang, sekarang jalan lingkungan sapi kandang bolang selesai dikerjakan dan
bisa dimanfaatkan oleh masyarakat umum bukan hanya petani ternak saja,
"Tutur Carwa salah satu petani ternak sapi kandang bolang asal desa
Jambak, Jum'at 20/9/2024.
Baca Lainnya :
- Polres Majalengka Raih 2 Kejuaraan di Ajang Lomba Smart Student dan Baca Puisi Tingkat Polda Jabar 0
- KPU Majalengka Tetapkan DPT Pilkada 2024 0
- DPT Kabupaten Beltim Bertambah 564 Pemilih0
- Camat Kandanghaur Melepas Acara MTQ Tingkat Kabupaten Indramayu0
- Kepala BP2SDM LHK: Lulusan SMK Kehutanan Harus Kompeten dan Siap Kerja0
Lebih lanjut Carwa mengatakan, hari ini petani ternak sapi kandang bolang menggelar syukuran, yang selama ini merindukan jalan bagus kini telah terealisasi, pada acara syukuran atas selesainya jalan produksi betonisasi pertani sapi kandang bolang, desa jatisura kecamatan Cikedung di hadiri Bupati Indramayu, Nina Agustina.
Perwakilan kelompok tani ternak sapi kandang bolang, Suratno
menyampaikan rasa terima kasih kepada Bupati Nina Agustina, Menurutnya, belum
pernah ada Bupati Indramayu yang memberikan perhatian sebesar ini terhadap
kesejahteraan para petani ternak sapi kandang bolang, Masyarakat juga sangat
mengapresiasi pembangunan gudang pakan serta perbaikan jalan lingkungan kandang
sapi, yang kini sudah dicor memudahkan aktivitas para peternak.
Selama ini, peternak mengalami kesulitan menggiring sapi
untuk mencari makan, terutama pada musim hujan, karena akses jalan yang tidak
memadai. Mereka khawatir sapi merusak tanaman padi dan tebu saat dibawa ke
lahan rumput, "Tutur Suratno salah satu petani ternak sapi asal desa
Cikedung.
Menanggapi usulan petani ternak sapi Kandang bolang Indramayu Nina Agustina, insyaallah coba saya koordinasikan dengan sugeng
mudah-mudahan bisa segera di realisasi untuk lahan pangonan agar sapi-sapinya
jadi sehat juga bagus sehingga produksi sapi di Indramayu itu luar biasa,
apalagi Indramayu itu kan dekat dengan jakarta, jadi perjalanan itu nggak jauh.
biasanya orang-orang jakarta belinya mungkin di jawa timur, dimana Indramayu
ada sapi-sapi yang luar biasa dan sapinya sehat, mudah-mudahan usulan petani
ternak sapi kandang bolang, segera terealisasi semuanya, "Tuturnya.
Alhamdulillah jalan sepanjang 1, 2 kilo sudah dibangun, Terus duit 10 juta buat balai pertemuan (jombang),
mudah-mudahan bisa berkelanjutan sapi-sapinya Sejahtera dan Laris Manis nanti
dijual ke Jakarta, Pungkasnya.
(Lilikrakiyah)
Video Terkait:
